Breaking News
Loading...
Friday, January 2, 2015

Simpan Bookmark di Awan

10:24 PM
Caliak

Banyaknya halaman web yang sering kita kunjungi kadang mengharuskan kita untuk melakukan bookmark agar sewaktu waktu kita bisa kunjungi kembali, kita sering kehilangan bookmark karena jarang sekali kita membuat backup bookmark. Saya mengambil judul Simpan Bookmark di Awan bukan benar-benar menyimpan di awan tetapi di komputasi awan alias cloud, dengan menyimpan bookmark di komputasi awan anda dapat membuka bookmark anda dimanapun berada, dibelahan bumi manapun selama ada intenet dan browsernya tentunya :P

Saya biasa menggunakan Xmarks karena multi browser Internet Explorer, Mozila Firefox, Google Chrome dan Safari. Penggunaan Xmarks cukuplah mudah, anda tinggal melakukan instalasi Add-Ons pada browser anda.

Fitur-fitur Xmarks:

  1. Sinkronisasi dan Backup.
    Instal Xmarks pada setiap komputer yang Anda gunakan, terintegrasi baik dengan web browser dan membuat bookmark dengan aman saat di backup dan di sinkronisasikan.
  2. Pencarian Pintar
    Xmarks akan menyoroti situs teratas dalam hasil pencarian Anda berdasarkan bagaimana bookmark yang dilakukan pengguna lain dan diberi nilai oleh mereka. Cukup klik untuk mempelajari lebih lanjut. (Tersedia dalam Firefox saja)
  3. Info situs yang dibangun ke dalam browser Anda
    Klik pada ikon Info Xmarks di bar lokasi Anda untuk melihat informasi rinci tentang situs Anda, dan menemukan situs besar lainnya seperti itu. (Tersedia dalam Firefox saja)

Sumber Gambar: http://www.xmarks.com/
Newer Post
Previous
This is the last post.

9 comments:

 
Toggle Footer